LPPM UNSOED Teken Letter of Intent (LoI) dengan Mindanao State University Tawi-Tawi College of Technology and Ocenography (MSU-TCTO), Filipina
Purwokerto, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED) menandatangani Letter of Intent (LoI) dengan Mindanao State University Tawi-Tawi College (MSU-TCTO), Filipina, pada Jumat, 03 Oktober 2025,…
Kenalkan Folklore dari Indonesia, Dosen Sastra Inggris FIB Unsoed Selenggarakan Pengabdian kepada Masyarakat Internasional di Filipina
Digos City, Negara Filipina, 17 September 2025 – Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Jenderal Soedirman kembali menunjukkan komitmennya dalam memperluas jejaring internasional melalui penyelenggaraan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) Internasional…
Mengoptimalkan Potensi Singkong sebagai Bahan Baku Pangan yang Bergizi Tinggi dan Kekinian bagi Peningkatan Daya Saing UMKM Banjarnegara
Singkong merupakan salah satu jenis umbi-umbian, sumber karbohidrat alternatif pengganti beras, yang kaya serat pangan dan rendah gula. Singkong biasanya dikonsumsi dengan cara direbus, dikukus, digoreng, atau dibuat berbagai jenis…
Perkuat Kolaborasi Riset Indonesia–Tiongkok, LPPM UNSOED Tandatangani Plan of Operation ICCOC
Tangerang Selatan, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) resmi menandatangani Plan of Operation (PO) Indonesia-China Centre for Ocean Climate (ICCOC). Penandatanganan ini menjadi tonggak penting…
PENGUMUMAN KKN PERIODE JANUARI – PEBRUARI 2026
Diumumkan Kepada Seluruh Mahasiswa Unsoed bahwa : 1. Kuliah Kerja Nyata (KKN) Periode Januari – Pebruari 2026 akan dilaksanakan pada tanggal 7 Januari s/d 10 Pebruari 2026. 2. Sosialisasi KKN…